Tips Agar Rambut Sehat

Hello sobat di seluruh tanah air, kali ini saya akan berbagi tips agar rambut senantiasa sehat. Rambut perlu dijaga kesehatannya, bukan tubuh kita aja, sebab rambut adalah mahkotanya perempuan. Cekit out

  • Keramaslah rambut minimal dua hari sekali
Rambut akan terpapar sinar matahari, kotoran dan debu sehingga butuh perawatan ekstra. Agar tidak berbau maka sangat disarankan untuk keramas rambut setidaknya 2 hari sekali.
  • Beri vitamin rambut.
Bukan tubuh saja yang perlu vitamin, akan tetapi rambut juga perlu diberi vitamin agar senantiasa sehat.
  • Manjakan rambut sesempatnya.
Maksudnya disini adalah bebaskan rambut saat kita sedang beristirahat, misalnya dikuncir seharian maka usahakan untukmelepas kuncir tersebut ketika akan tidur.

Demikianlah tips dari saya, jika ada masukan atau tips lainnya ditunggu ya di kolom komentar.
Semoga bermanfaat

Komentar

Posting Komentar

Silakan berkomentar yang santun. Jika sempat saya akan berkunjung balik. Terima kasih

Postingan populer dari blog ini

Ketika Pengalaman Hidup Membawa Perubahan Bersama ASTRA Satu Indonesia Awards ke-13Th

Mantapkan Langkahmu Bersama Tugu Insurance

Sawit Kekayaan Indonesia yang Mesti Dilestarikan